Pada
postingan ini, hexagon akan menjelaskan agar kamu tetap waspada dari para
hacker dengan mengetahui cara Hacker
Menyembunyikan File Extension Namun Pada Postingan ini tidak dijelaskan cara menyembunyikannya,
hanya sekedar informasi dikutip dari PC
Media.
Salah satu
trik untuk memalsukan extension dikenal dengan nama Unitrix. Trik ini
memanfaatkan sebuah karakter special dalam Unicode untuk membalikkan urutan
karakter dalam nama file sehingga menyembunyikan extension berbahaya di
tengah-tengah nama file dan menaruh extension palsu di akhir nama file. Namun
Pada Postingan ini tidak dijelaskan cara menyembunyikannya, hanya sekedar
informasi.
Karakter
Unicode itu adalah U+202E: Right-to-Left Override. Misalnya, ada sebuah file
yang nama aslinya adalah “Lagu dari [U+202e]3pm.SCR” Dengan adanya karakter
special itu. Windows justru akan menampilkan sebagai “Lagu dari RCS.mp3”,
selain extension .scr dan .exe, beberapa extension lain yang berbahaya atau
mengandung virus antara lain .bat, .cmd, .com, .lnk, .pif, .vb, .vbe, dan .wsh.
Maka dari itu kamu harus waspada terhadap para hacker.
By : Admin
Rahman Hilmy
0 Komentar:
Post a Comment